Kamis, 05 Juni 2008

Dendrobium laxiflorum

Family : Orchidaceae
Subfamily : Epidendroideae
Tribe : Podochilaeae
Subtribe : Dendrobiinae
Genus : Dendrobium
Section : Spatulata
Species : Dendrobium laxiflorum

Synonym : Ceratobium laxiflorum (J.J.Sm.) M.A.Clem & D.L.Jones 2002

Anggrek ini saya dapet dari temen saya Yos. Beberapa hari setelah di rumah langsung knop kembang, dan cukup lama juga kembangnya, udah 3 minggu (mekar penuh) dan belum ada tanda2 layu.

Pohonnya mirip dendrobium verninha dan lumayan bongsor. Di rumah kira2 panjangnya 1 m lebih. Yang unik petalnya (tanduk) panjang dan melintir, sepal lateral dan dorsalnya bergelombang. Ada dua macam warna: green form dan brown form.

Sangat suka tempat panas tapi ternaungi. Berasal dari daerah Papua.

Tidak ada komentar:

 
Copyright © Kelwa2n 2009
Site Meter